Cek Alasan Berikut, Kapan Bisnis Anda Perlu Endpoint Management ?

Endpoint management merupakan salah satu strategi yang diterapkan oleh perusahaan untuk memudahkan manajemen dan memastikan user tidak sembarangan mengakses dan men-download aplikasi di perangkat endpoint. Penerapan endpoint management juga bagian dari strategi keamanan perusahaan untuk membatasi akses hanya untuk user resmi saja. Secara umum, endpoint management memiliki tugas utama untuk mempermudah untuk pengaturan endpoint dan […]